Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Daun Kering yang Ingin Tetap Bersamamu

Bagai daun yang telah mengering Aku enggan beranjak dari dahanmu Meskipun berulang kali kau memintaku  Untuk segera lepas dari bagianmu Enggan tetaplah enggan Aku ingin tetap tinggal di sisimu Meskipun berulang kali angin menggoyahkanku Untuk segera lepas dari bagianmu Jika nanti,  Angin berhasil menjatuhkanku Kuharap kau tak melupakanku Aku, yang pernah jadi bagian hidupmu — kaniyoàraa